Uji Kompetensi Peserta Pendidikan Profesi Guru (UKPPPG) merupakan tahap akhir untuk mendapatkan sertifikat pendidik. UKPPPG menguji kompetensi kinerja dan Uji Tulis Berbantuan Komputer (UTBK). Bertujuan mendapatkan hasil optimal, Prodi Pendidikan Profesi Guru (PPG) FKIP Universitas Ahmad Dahlan (UAD) menyelenggarakan lokakarya Inovasi Pendidikan dan Profil Selengkapnya …